-->
Sabtu, 15 Juli 2017

Mangut Lele Khas Yogya by Aidi Styleshop - Resep Masakan



by Aidi Styleshop

Untuk siang ini AiDi masak Mangut Lele Khas Yogya sebagai menu makan siang untuk orang serumah (AiDi tambahin tempe dan kemangi juga tadi)🐟 Yuk di intip resep nya🐟
.
Mangut Lele Khas Yogya
Recook : #ai_di
Source : Diah Didi's Kitchen


Hasil jadi: 2 porsi
Bahan-bahan
4 buah lele asap / goreng
800 ml santan sedang kentalnya (AiDi ganti pakai susu)
2 cm lengkuas, geprek
2 lembar daun salam
1 sendok teh garam
1/2 sendok makan gula merah
1/2 sendok teh kaldu bubuk
8 butir bawang merah
3 siung bawang putih
1 cm kencur
1 cm kunci
10 buah cabai rawit, iris iris
1 buah serai, geprek
1/2 cm kunyit


Langkah

Bumbu-bumbu di ulek kasar aja (bawang merah, bawang putih, kencur, kunci, kunyit, cabai rawit) terus di tumis..sampai benar-benar matang dan harum.
Masukkan santan dan bumbu lain, tunggu sampai mendidih, baru masukkan lele asap / goreng.






from Resep Aneka Ikan http://ift.tt/2unpmPI
Mangut Lele Khas Yogya by Aidi Styleshop - Resep Masakan, Resep Kue Kering, Resep Kue Basah, Tips Sehat, berita Popular

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+