-->
Sabtu, 05 Agustus 2017

RESEP CARA MEMBUAT ACAR KUNING | Resep Masakan



Terakhir makan acar kuning beberapa tahun lalu, udah lama banget itupun dapat dari besek/nasi kotak
lagi kepengen banget acar kuning... .


By : rikhatiwi



RESEP ACAR KUNING :
1. 2 buah wortel, kupas potong korek api
2. 2 buah ketimun, buang biji potong memanjang
3. Cabe merah iris, dan rawit utuh
4. salam, Laos geprek
5. Bumbu halus : 4 cabai, 2 bawang merah, 2 bawang putih, 4 buah kemiri, 1 cm kunyit,
6. Gula Jawa, garam, sekupnya
7. 1 sdt jeruk lemon/nipis/cuka


CARA MEMBUAT ACAR KUNING :
Remas remas wortel dan ketimun dg garam diamkan sebentar lalu cuci bersih.

Tumis bumbu halus sampai harum, tambahkan air dan bumbu pelengkap, setelah matang matikan kompor, masukan ketimun dan wortel mentah aduk rata, koreksi rasa,angkat sajikan.


from Baca Resep http://ift.tt/2uaxEqP
RESEP CARA MEMBUAT ACAR KUNING - Resep Masakan

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+