Brownies Strawberry Pudding Cake
By : @faraleyama
Bahan :
Secukupnya brownies lalu cutter dengan ring cutter, ambil cake sekitar tinggi 1,5cm, untuk resep brownies bisa klik #faraleyama_brownies
Biarkan ring pada posisi cake
.
Bahan pudding :
-250ml susu uht ( strawberry)
-1/2sdt bubuk strawberry ( bisa diganti pasta strawberry)
-3sdm gula
-3gr bubuk agar agar
-1gr bubuk nutrigel plain
# masak bahan hingga mendidih, hilangkan uap panas, lalu tuang pudding di atas brownies dengan bantuan sendok makan, lakukan sampai tinggi ring cutter, dinginkan #
.
Setelah dingin, tarik pelan pelan ring cutter, pudding siap dihidangkan
from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/2rukFE4
via IFTTT