Jumat, 13 Maret 2020
TONGKOL SUWIR PEDAS
By : @susie.agung
Bahan :
400 gram ikan tongkol (bisa pakai pindang tongkol)
1 papan petai, kupas
1 batang serai, memarkan
4 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya
1 sdm air jeruk nipis
1/2 sdm gula merah
Secukupnya garam dan lada bubuk
Bumbu halus:
10 cabe merah keriting
2 cabe merah besar
8 cabe rawit (boleh skip kalau tidak suka pedas)
7 butir bawang merah
5 siung bawang putih
Seiris jahe
Seiris kunyit .
.
Cara Membuat :
1. Kukus ikan tongkol, dinginkan lalu suwir2. Kalau memakai ikan pindang cukup dicuci bersih lalu di suwir dagingnya, sisihkan.
2. Tumis bumbu halus sampai wangi, masukkan serai dan daun jeruk, aduk sampai bumbu matang, masukkan petai dan tongkol suwir aduk rata, bumbui garam, gula merah dan lada bubuk, aduk terus sampai bumbu meresap, masukkan air jeruk nipis, aduk rata, koreksi rasa bila sudah pas matikan api, sajikan.
from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/2ILyBi5
via IFTTT
Aneka Jajanan Pasar
TONGKOL SUWIR PEDAS
By : @susie.agung
Bahan :
400 gram ikan tongkol (bisa pakai pindang tongkol)
1 papan petai, kupas
1 batang serai, memarkan
4 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya
1 sdm air jeruk nipis
1/2 sdm gula merah
Secukupnya garam dan lada bubuk
Bumbu halus:
10 cabe merah keriting
2 cabe merah besar
8 cabe rawit (boleh skip kalau tidak suka pedas)
7 butir bawang merah
5 siung bawang putih
Seiris jahe
Seiris kunyit .
.
Cara Membuat :
1. Kukus ikan tongkol, dinginkan lalu suwir2. Kalau memakai ikan pindang cukup dicuci bersih lalu di suwir dagingnya, sisihkan.
2. Tumis bumbu halus sampai wangi, masukkan serai dan daun jeruk, aduk sampai bumbu matang, masukkan petai dan tongkol suwir aduk rata, bumbui garam, gula merah dan lada bubuk, aduk terus sampai bumbu meresap, masukkan air jeruk nipis, aduk rata, koreksi rasa bila sudah pas matikan api, sajikan.
from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/2ILyBi5
via IFTTT
Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:
Tags :
Resep Masakan Indonesia