ASINAN MANGGA
By : @lestarisahidin
BAHAN :
2 buah mangga mengkal
50gr gula merah
75 gr gula pasir
15 buah cabe rawit merah
1/2 buah jeruk nipis iris tipis 1/4 sdt garam halus
300 ml air
CARA MEMBUAT :
1. Kupas mangga,cuci bersih potong2 sesuai selera
2. panaskan air masukkan cabe yang sudah d ulek kasar,gula merah,gula putih,garam tunggu sampai mendidik dan gula larut selanjutnya matikan api
3. Masukkan mangga dalam wadah siram dengan rebusan bumbu,masukkan irisan jeruk nipis
4. biarkan dingin masukkan kulkas setelah dingin siap di hidangkan
cabe bisa disesuaikan dengan selera
from Masakan Rumah https://ift.tt/3zjkR69
ASINAN MANGGA Resep Masakan Ikan