-->
Senin, 27 Januari 2020

Aneka Jajanan Pasar



Sop Bola-Bola Tahu
Resep ala : @mrs.wijaya

Bahan Bola-Bola Tahu:
- 3 papan tahu, 500 gr
- 1 bh wortel parut kasar
- 1 btng daun bawang cincang
- 1 butir telur kocok
- 3 siung b.putih goreng, haluskan
- 1 sdt garam
- 3 sdm tepung sagu / kanji
- Sejumput gula pasir
- Penyedap jamur secukupnya
.
Bahan Kuah :
- 1,5 liter kaldu ayam/udang
- 2 cepol sawi cuci potong
- 1/2 sdt merica bubuk
- Garam secukupnya
- Penyedap jamur secukupnya
- Daun bawang merah iris secukupnya
- Bawang merah goreng secukupnya
.
Cara Membuat :
1. Bola-bola tahu: haluskan tahu lalu peras menggunakan kain bersih agar tidak kecut dan buang airnya
2. Campur tahu dgn bahan lainnya jadi satu, aduk rata koreksi rasa, bentuk bulat2 seperti bakso
3. Bahan kuah: didihkan kaldu ayam/udang, masukkan bola2 tahu hingga mengapung pertanda sdh matang, lalu masukkan sawi
4.Beri garam & penyedap jamur, aduk rata koreksi rasa, jika sawi sdh layu matikan
5. Angkat, beri irisan daun bawang merah & bawang merah goreng diatasnya, sajikan selagi hangat




from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/2RWOmXE
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+