-->
Sabtu, 21 Maret 2020

Aneka Jajanan Pasar



Puding Lumut Merah Putih
Source by : cookpad indyhindiyah
Made by : @cynthiahali

Bahan Puding Lumut Merah :
- 1 bks agar-agar warna merah
- 5 sdm gula pasir/sesuai selera
- 1 bks kecil santan instan (65ml)
- 700 ml air
- 1 butir telur (kocok lepas,saring)
- 1 bks kecil vanili bubuk
- 1/2 sdt garam (optional)
- secukupnya cocopandan pasta (optional)

Bahan Puding Putih :
- 1 bks kecil nutrijell kelapa muda ( me agar-agar putih )
- 4 sdm gula pasir/sesuai selera
- 1/4 sdt garam
- 1 bks kecil santan instan (65ml)
- 500 ml air

Cara Membuat :

Puding Lumut Merah :
- Campur semua bahan dlm panci , masak dengan api sedang cenderung kecil , aduk sesekali nnti otomatis lumut nya muncul , masak sampai mendidih , matikan api , tuang dlm cetakan , sisihkan .



Puding Putih :
- Campur semua bahan dlm panci, masak dengan api sedang , matikan api .
- Tuang pelan-pelan ke dalam cetakan tepat di atas puding lumut tadi , pastikan puding lumut nya sudah setengah set sebelum menuangkan puding putih ini yaa agar menempel sempuna , tunggu hingga uap panasnya hilang , lalu masukkan ke dlm lemari es
- Potong sesuai selera, sajikan dlm keadaan dingin




from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/2QAOP1U
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+