Kamis, 14 Mei 2020
Siu Mai 燒賣
By : @dada.tastes
Bahan :
300 grm daging cincang
100 grm udang cincang
Sengkuang atau bengkuang cincang kecil-kecil secukupnya
Garam, kecap asin, gula, merica dan perasa Minyak wijen secukupnya
Tepung maizena secukupnya (me: 2 sdt)
Topping wortel cincang halus
Kulit pangsit
.
Cara Membuat :
1.Masukkan semua bahan di wadah aduk dengan sumpit serarah jarum jam diamkan 30 menit.
2. Bungkus dengan kulit pangsit beri topping wortel cincang halus.
3. Kukus dengan api besar selama 10 menit.
4. Siap di sajikan dengan saus cabe.
from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/2WWrcTU
via IFTTT
Aneka Jajanan Pasar
Siu Mai 燒賣
By : @dada.tastes
Bahan :
300 grm daging cincang
100 grm udang cincang
Sengkuang atau bengkuang cincang kecil-kecil secukupnya
Garam, kecap asin, gula, merica dan perasa Minyak wijen secukupnya
Tepung maizena secukupnya (me: 2 sdt)
Topping wortel cincang halus
Kulit pangsit
.
Cara Membuat :
1.Masukkan semua bahan di wadah aduk dengan sumpit serarah jarum jam diamkan 30 menit.
2. Bungkus dengan kulit pangsit beri topping wortel cincang halus.
3. Kukus dengan api besar selama 10 menit.
4. Siap di sajikan dengan saus cabe.
from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/2WWrcTU
via IFTTT
Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:
Tags :
Resep Masakan Indonesia