Sabtu, 05 September 2020
Gembung Bakar Teflon
by : Susi Agung
Sejak pindah ke Jakarta saya jarang sekali bakar ikan atau ayam pakai arang karena sempitnya lahan, takut asapnya ganggu tetangga, akhirnya acara bakar2 beralih memakai teflon atau grill pan, Alhamdulillah enak juga , dan praktis tentunya.
Bahan-bahan :
1 kg ikan kembung
1 buah jeruk nipis
Secukupnya garam dan gula
Bumbu Halus :
5 butir bawang merah
3 siung bawang putih
5 cabe merah keriting
1 sdm ketumbar
1 cm kunyit
Langkah :
1. Bersihkan ikan, lumuri air jeruk nipis, biarkan 15 menit, cuci kembali lalu tiriskan.
2. Tumis bumbu halus sampai wangi, masukkan ikan,bumbui garam dan gula tuangi sedikit air, masak sampai ikan matang kedua sisinya, angkat.
3. Siapkan teflon atau grill pan, oles sedikit margarin/ minyak, bakar ikan sambil diolesi sisa bumbu sampai lecoklatan kedua sisinya, angkat, sajikan dengan sambel & lalapan.
from Masakan Rumah https://ift.tt/3jSgEPE
Gembung Bakar Teflon by : Susi Agung Resep Masakan Ikan
Gembung Bakar Teflon by : Susi Agung | Resep Masakan Ikan
Gembung Bakar Teflon
by : Susi Agung
Sejak pindah ke Jakarta saya jarang sekali bakar ikan atau ayam pakai arang karena sempitnya lahan, takut asapnya ganggu tetangga, akhirnya acara bakar2 beralih memakai teflon atau grill pan, Alhamdulillah enak juga , dan praktis tentunya.
Bahan-bahan :
1 kg ikan kembung
1 buah jeruk nipis
Secukupnya garam dan gula
Bumbu Halus :
5 butir bawang merah
3 siung bawang putih
5 cabe merah keriting
1 sdm ketumbar
1 cm kunyit
Langkah :
1. Bersihkan ikan, lumuri air jeruk nipis, biarkan 15 menit, cuci kembali lalu tiriskan.
2. Tumis bumbu halus sampai wangi, masukkan ikan,bumbui garam dan gula tuangi sedikit air, masak sampai ikan matang kedua sisinya, angkat.
3. Siapkan teflon atau grill pan, oles sedikit margarin/ minyak, bakar ikan sambil diolesi sisa bumbu sampai lecoklatan kedua sisinya, angkat, sajikan dengan sambel & lalapan.
from Masakan Rumah https://ift.tt/3jSgEPE
Gembung Bakar Teflon by : Susi Agung Resep Masakan Ikan
Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:
Tags :
Resep Masakan Ikan