-->
Rabu, 21 Oktober 2020

Ayam Sisit Sere Lemo by : Mita @arypramita | Resep Masakan Ikan


Ayam Sisit Sere Lemo

by : Mita @arypramita

Favorit anak2 juga. Wajah serem, tapi gak pedes. Kalau untuk orang dewasa bisa ditambah cabai rawit


Bahan-bahan :

1/2 bagian dada ayam

4 buah cabai merah besar

4 siung bawang putih

1 buah terasi ABC

Garam

Gula

Minyak goreng


Langkah :

1. Rebus dada ayam, dengan sedikit garam. Angkat, sisihkan. Lalu sisit/suir


2. Tumis cabai merah, bawang putih. Sampai layu, masukkan terasi. Kalau cabai nya agak gosong sedikit gapapa, jadi makin sadap 😂

3. Haluskan bumbu, kemudian tumis. Tambahkan garam dan gula sesuai selera

4. Masukkan ayam, aduk sampai rata. Kemudian tambahkan air sampai tenggelem


5. Masak sambil sesekali diaduk, sampai air surut. Aduk terus sampai minyaknya keluar

6. Matikan kompor, siram dengan air jeruk lemo/limo. Sajikan. Makan dengan nasi hangat










from Masakan Rumah https://ift.tt/3dMfQd3
Ayam Sisit Sere Lemo by : Mita @arypramita Resep Masakan Ikan

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+