Es Bongko
By : chintamaria28
Bahan-bahan :
• 100 ram tepung hunkwee
• 500 ml santan/susu
• 75 gram gula pasir (sesuai selera)
• Sejumput garam
• ½ sdt vanili bubuk
Cara Membuat :
1. Campur semua bahan, aduk rata, masak hingga mendidih dan meletup²
2. Angkat, tuang dalam cetakan, dinginkan potong² disajikan dengan kuah santan gula merah
Sirup Gula Merah :
• 150 gram gula merah
• 500 ml Air
• 1 sdm gula pasir
• Garam secukupnya
• Daun pandan ikat simpul
Rebus semua bahan sampai mendidih, lalu saring
Kuah Santan (Bisa juga di ganti Fiber Creme) :
• 1000 ml Santan
• 2 helai Daun Pandan, simpulkan
Cara Membuat :
Masak santan dengan api kecil hingga mendidih sambil terus diaduk agar santan tidak pecah
Penyajian :
Siapkan wadah lalu taruh bongko yang bongko yang sudah dipotong² lalu siram dengan syrup gula merah & kuah santan. Sajikan dengan tambahan es batu agar lebih segar. Selamat Mencoba
Selamat mencoba bund…
from Masakan Rumah https://ift.tt/3dLCLXM
Es Bongko Resep Masakan Ikan