-->
Kamis, 10 Juni 2021

Aneka Jajanan Pasar


Enoki Beef Roll

bahan
Secukupnya slice danging sapi
1 bungkus enoki
1/2 sdt kecap asin
1/2 sdt gula pasir
1/2 sdt tepung maizena
Air secukupnya
Lada bubuk (tambahan dr sy)
Secukuonya saos tiram
Wijen untuk taburan

cara
cuci enoki. Gulung enoki ke dalam daging slice(taburi daging dengan lada bubuk dahulu) lalukan sampai habis.
Campur kecap asin gula pasir maizena dan air (untuk marinasi) masukan enoki yg telah digulung diamkan 10-15 menit.
Olesi teflon dengan minyak / maragrine tata enoki diatasnya masak sampai matang sisihkan. Buat saos diatasnya campur saos tiram kecap asin gula pasir tepung maizena dan air masak diteflon.tuang diatas enoki yg telah matang taburi wijen.
Siap disajikan





from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/3xd9XxY
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+