-->
Rabu, 15 Desember 2021

Aneka Jajanan Pasar


Shrimp Ball udang

Bahan:
150gr udang
200gr daging ayam
100gr bengkuang
1bh wortel (40gr)
2 putih telur
1batang bawang daun
1sdm tapioka
1sdt minyak wijen
1sdt kecap asin
1sdt garam
1sdt kaldu bubuk
1sdt gula
1/2sdt merica

Kuah kaldu:
-Kepala udang rebus sekitar 15menit, lalu saring. Tambahkan bawang putih goreng, garam, merica, dan kaldu bubuk. Masukan bakso yang udah matang.

Cara membuatnya:
1.chopper bengkuang dan wortel jangan sampai terlalu halus, lalu masukan ayam dan udang Chopper sampi halus.
2.tambahkan semua bahan lainnya sampai semua halus dan tercampur rata.
3.lalu siapkan cetakan pie kecil/alumunium kecil, lalu bulat2 adonan masukan ke cetakan yg udah di olesin. Lalu kukus sampai matang.
4.sajikan dengan kuah kaldu. Selamat mencoba





from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/3oUMYGQ
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+