Telur dadar balado
by @wilianakate
Bahan
5bh telur
Mentega/minyak
Royco
Bumbu halus
10bh cabe merah
4bh bawang merah
1bh bawang putih
1/2bh tomat
Langkah
Aduk telur beri Royco, masak telur satu persatu sampai habis di teplon ukuran kecil dengan mentega/minyak, tumis bumbu halus sampai masak baru kemudian masukan telur yg sudah di dadar, sajikan!
from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/3j1n3dw
via IFTTT