-->
Selasa, 30 November 2021

NEWYORK BLUEBERRY CHEESECAKE | Resep Masakan Ikan


NEWYORK BLUEBERRY CHEESECAKE

Bahan
-120gr biskuit marie (dihaluskan)
-60gr butter (lelehkan)
-400gr cream cheese (suhu ruangan)
-200gr sour cream/100 gr sour cream + 100gr yoghurt
-120gr gula halus
-2butir telur utuh
-1/4 lemon
-1sdt vanilla extract

Caranya :
-siapkan loyang bongkar pasang uk 18,olesi dgn mentega.
-Bungkus rapat bawah dan samping loyang dengan aluminium foil (bungkus beberapa lapis agar tidak kemasukkan air pada saat pengovenan). 
- Campur biskuit halus dgn mentega cair aduk rata.
- Tuang ke dalam loyang sambil ditekan2 sampai padat.
- mixer cream cheese dengan kecepatan rendah sampai halus (tidak bergumpal) masukkan bahan2 lain mixer sampai tercampur rata.
- Masukkan telur 1 per 1, cukup kocok sampai rata saja, masukkan tepung, aduk rata. Tuang adonan ke loyang, ratakan permukaan dengan spatula. 
- Panggang dgn cara Aun ban marie
-Oven selama 30 menit suhu 180°c, turunkan suhu oven 150°c panggang lagi 30 menit sampai matang (sesuai oven masing masing)
- Setelah selesai oven, biarkan cake di dalam oven 1 jam 
-Setelah itu keluarkan dan dinginkan dirak kawat sampai suhu ruangan. Simpan dalam kulkas min 6 jam atau lebih bagus semalaman.





from Masakan Rumah https://ift.tt/3DazoTE
NEWYORK BLUEBERRY CHEESECAKE Resep Masakan Ikan

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+