-->
Rabu, 02 Agustus 2017

Teri Sambalado Petai by Dwi Warni - Resep Masakan



by Dwi Warni

Lg weekend enaknya masak yg pedes2 sambil nonton film makin okeh


Bahan-bahan
1 ons ikan teri
1 kotak tempe
1 papan petai
secukupnya daun bawang
9 buah cabe merah (sesuai selera)
4 buah bawang merah
secukupnya garam
secukupnya gula pasir


Langkah

Siapkan semua bahan.
Cuci ikan teri (buang kepala nya supaya tidak pahit)
Potong-potong petai,tempe n daun bawang sesuai selera.sisihkan
Haluskan cabai dan bawang.ga usah halus2.sisihkan
Goreng masing2 ikan teri, petai,tempe n daun bawang.sisihkan
Tumis cabai n bawang yg dhaluskan.masukan gula n garam.koreksi rasa
Tumis bumbu halus sampai matang.
Masukan semua bahan yg udh dgoreng kdalam tumisan bumbu.aduk2 sampai rata.matikan kompor
Masakan udh siap dsantap.mudah kan bikin nya






from Resep Aneka Ikan http://ift.tt/2vrnFk6
Teri Sambalado Petai by Dwi Warni - Resep Masakan, Resep Kue Kering, Resep Kue Basah, Tips Sehat, berita Popular

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: