-->
Minggu, 30 Mei 2021

Aneka Jajanan Pasar


Sambal lalapan

Bahan :
B. Putih 1 siung
B. Merah 15 siung
Tomat 1 buah
Terasi 1/2 bks
Cabe rawit sesuai selera
Garam,merica,gula merah ,royco sesuai selera
Jeruk kunci 1 buah bs di skip klo nggaa suka

Cara :
tumis semua bahan kecuali bumbu dan jeruk sampai wangi matikan api
Ulek semua bahan ,lalu beri perasan jeruk kunci klo ngga suka bs di skip ya





from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/3fUTHef
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: