-->
Selasa, 08 Juni 2021

Aneka Jajanan Pasar


Cakalang Kuah Santan

Bahan :
Ikan cakalang fufu (bisa diganti ikan asap lainnya).
Tahu goreng.
1 ruas lengkuas, geprek.
2 lembar daun salam.
10 buah cabe rawit utuh.
2 buah tomat hijau, belah.
2 buah daun bawang, potong.
1 sachet santan instan ukuran kecil.

*Bumbu Halus :
5 butir bawang merah.
2 siung bawang putih.
2 butir kemiri.
1 ruas kunyit.
1 ruas kencur.
10 buah cabe keriting.
Gula dan garam secukupnya.

Cara :
Panaskan sedikit minyak. Tumis bumbu halus beserta bumbu lainnya. Masukan air, ikan cakalang dan tahu goreng. Tunggu hingga mendidih.
Masukan santan, daun bawang dan tomat hijau, masak hingga bubu meresap. Sajikan.





from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/3csfmJw
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: