Rabu, 01 Juli 2020
SOSIS SOLO BASAH (KUKUS)
Oleh : @banususanto
Selamat hari Senin teman-teman...saatnya ikut memeriahkan upload bersama @thegaring.ig. Tema #thegaring272 kali ini adalah "Aneka Sosis". Saya setor sosis lokal aja ya...yaitu Sosis Solo ๐๐๐. Kalau dulu pernah saya share yang sosis solo goreng, kali ini saya share resep sosis solo basah ya (dikukus)
Bahan Isi :
500 gram daging cincang (ayam/sapi)
300 ml santan encer
2 lembar daun salam
1 - 2 sdm kecap manis
Minyak untuk menumis
Bumbu Halus :
6 siung bawang merah
4 siung bawang putih
2 butir kemiri
1 sdm ketumbar
1/2 sdt jintan
1 sdt lada
Garam, kaldu bubuk secukupnya
Bahan Kulit (aduk sampai licin) :
4 butir telur
200 cc santan sedang
4 sdm tepung terigu
Lada dan garam secukupnya
Pewarna kuning secukupnya
.
Adonan Perekat (aduk rata) :
3 sdm tepung terigu
6 sdm air
Cara Membuat :
1. Isian sosis: tumis bumbu halus bersama daun salam hingga matang, masukkan daging giling, tumis sampai daging matang. Masukkan santan, garam, kaldu bubuk. Masak sampai santan mengering.
2. Kulit sosis: olesi teflon ukuran 12 cm dengan minyak goreng menggunakan kuas. Dadar adonan kulit sosis tipis-tipis sampai matang, angkat.
3. Menggulung sosis: taruh 1 sdm munjung isian sosis di tengah dadaran kulit sosis. Gulung, rekatkan dengan adonan perekat.
4. Kukus sosis solo dalam api sedang sekitar 10-15 menit. Angkat, siap disajikan.
Untuk 15-20 buah
SELAMAT MENCOBA
from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/2YQLznB
via IFTTT
Aneka Jajanan Pasar
SOSIS SOLO BASAH (KUKUS)
Oleh : @banususanto
Selamat hari Senin teman-teman...saatnya ikut memeriahkan upload bersama @thegaring.ig. Tema #thegaring272 kali ini adalah "Aneka Sosis". Saya setor sosis lokal aja ya...yaitu Sosis Solo ๐๐๐. Kalau dulu pernah saya share yang sosis solo goreng, kali ini saya share resep sosis solo basah ya (dikukus)
Bahan Isi :
500 gram daging cincang (ayam/sapi)
300 ml santan encer
2 lembar daun salam
1 - 2 sdm kecap manis
Minyak untuk menumis
Bumbu Halus :
6 siung bawang merah
4 siung bawang putih
2 butir kemiri
1 sdm ketumbar
1/2 sdt jintan
1 sdt lada
Garam, kaldu bubuk secukupnya
Bahan Kulit (aduk sampai licin) :
4 butir telur
200 cc santan sedang
4 sdm tepung terigu
Lada dan garam secukupnya
Pewarna kuning secukupnya
.
Adonan Perekat (aduk rata) :
3 sdm tepung terigu
6 sdm air
Cara Membuat :
1. Isian sosis: tumis bumbu halus bersama daun salam hingga matang, masukkan daging giling, tumis sampai daging matang. Masukkan santan, garam, kaldu bubuk. Masak sampai santan mengering.
2. Kulit sosis: olesi teflon ukuran 12 cm dengan minyak goreng menggunakan kuas. Dadar adonan kulit sosis tipis-tipis sampai matang, angkat.
3. Menggulung sosis: taruh 1 sdm munjung isian sosis di tengah dadaran kulit sosis. Gulung, rekatkan dengan adonan perekat.
4. Kukus sosis solo dalam api sedang sekitar 10-15 menit. Angkat, siap disajikan.
Untuk 15-20 buah
SELAMAT MENCOBA
from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/2YQLznB
via IFTTT
Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:
- Aneka Jajanan Pasar
- Aneka Jajanan Pasar
- Aneka Jajanan Pasar
- Aneka Jajanan Pasar
- Aneka Jajanan Pasar
- Aneka Jajanan Pasar
Tags :
Resep Masakan Indonesia