-->
Minggu, 11 April 2021

Aneka Jajanan Pasar


AYAM FILLET SAUS TIRAM

Bahan
Sekitar 350 gr dada ayam fillet bersihkan potong2
Garam, merica, bwg putih bubuk secukupnya
5 sdm tepung terigu + 2 sdm maizena/ sagu tani (bisa juga pakai tepung bumbu siap pakai)
Sedikit putih telur
1 bawang bombay, iris2
3 bawang putih cincang
1 bawang prei iris2
2 cabe merah, iris2
2 cabe hijau, iris2
2 sdm saus tiram
3 sdm kecap manis (selera)
2 iris jahe
Minyak

Cara
Bumbui ayam dgn bwg putih bubuk, garam, merica, diamkan sebentar beri sedikit putih telur, balur ayam dng campuran tepung. Goreng sampai matang kekuningan, sisihkan.
Tumis bawang putih, bawang bombay, jahe, cabe merah, cabe hijau sampai harum.
Tambahkan saus tiram, kecap manis, biarkan sebentar nanti kecapnya berbuih, kemudian beri sedikit saja air bumbui, masak sebentar sampai mengental, koreksi rasa.
Masukan ayam tadi, aduk2 sampai tercampur rata, masukkan bwg prei irisnya, aduk2, sajikan.





from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/325BOmf
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: