-->
Senin, 19 Juli 2021

Aneka Jajanan Pasar


Kangkung Cah Tauco

Bahan :
2 ikat kangkung, cuci bersih, petiki
10 butir telur puyuh, rebus lalu goreng sebentar
4 butir bawang merah, iris halus
3 siung bawang putih, iris halus
8 butir cabe rawit, iris serong
2 sdm tauco
1 sdt saus tiram
Garam, gula dan air secukupnya

Cara membuat :
Tumis bawang merah, bawang putih dan cabe rawit hingga harum, tambahkan tauco.
Masukkan kangkung, telur puyuh dan saus tiram, beri sedikit air. Aduk rata.
Tambahkan sedikit gula. Koreksi rasa. Jika kurang asin tambahkan garam.
Masak jangan terlalu lama supaya kangkung cantik warnanya dan tidak lembek. Angkat dan sajikan.





from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/3zeRxy6
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: