-->
Kamis, 23 September 2021

Balado telur kemangi | Resep Masakan Ikan


Balado telur kemangi

Bahan 
13-15 butir telur,rebus kupas kulitnya dan goreng sampai berkulit

Bumbu:
130gr cabe (cabe rawit+cabe keriting dan cabe besar, takaran sesuaikan selera),haluskan
130gr bawang merah,haluskan
1 buah tomat ukuran kecil
1 jempol jahe,haluskan
1 ruas kunyit,haluskan
5 butir kemiri sangrai,haluskan
2 buah sere,geprek
4 lembar daun Jeruk
2 lembar daun salam
1 sdm gula merah
Garam dan kaldu bubuk secukupnya
1 genggam daun kemangi

Cara membuat :
Panaskan minyak tumis bumbu halus, daun jeruk daun salam sere sampai tanak matang dan harum,tambahkan air secukupnya
Tunggu mendidih masukkan telur,aduk rata
Tunggu sampai airnya menyusut
Tambahkan gula garam dan kaldu
Aduk rata
Tes rasa
Terakhir masukkan daun kemangi,aduk sebentar
Matikan api siap disajikan





from Masakan Rumah https://ift.tt/3CHYzNg
Balado telur kemangi Resep Masakan Ikan

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: