-->
Senin, 26 Oktober 2020

Ikan Tongkol Bumbu Balado Kecap Manis by : Aliyapeliyang - Aliyakitchen - Resep Masakan


Ikan Tongkol Bumbu Balado Kecap Manis

by : Aliyapeliyang  - Aliyakitchen


Bahan-bahan :

1 ikan tongkol ukuran besar, digoreng setengah mateng

1 buah tomat merah (iris iris).

4 buah daun salam

1 ruas jahe (geprek)

1 ruas lengkuas (geprek)

1 batang daun bawang

3 sdm kecap manis / (sesuai selera sesuaikan)

Garam

Gula

Merica

Penyedap rasa (bisa skip kalau tidak suka)

Minyak untuk menumis


Bumbu halus :

5 buah cabe merah / (sesuai selera)

5 buah cabe rawit / (sesuai selera)

3 siung bawang merah besar (jika bawang kecil bisa ditambahkan)

3 siung bawang putih besar (jika bawang kecil bisa ditambahkan)


Langkah :

1. Panaskan minyak kemudian tumis bumbu halus sampai harum setelah itu masukan tomat,jahe, lengkuas,daun salam

2. Biarkan hingga agak mengering, kemudian masukan air sekitar 1 gelas kecil / bisa disesuaikan jika ingin banyak kuah, kemudian masukan kecap,garam,gula, merica, penyedap rasa,koreksi rasa

3. Setelah rasa pas dan air agak menyusut masukan tongkol dan daun bawang aduk sebentar

4. Pindang tongkol siap disajikan 😋





from Masakan Rumah https://ift.tt/35ykMyt
Ikan Tongkol Bumbu Balado Kecap Manis by : Aliyapeliyang - Aliyakitchen - Resep Masakan, Resep Kue Kering, Resep Kue Basah, Tips Sehat, berita Popular

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: