-->
Kamis, 24 Desember 2020

Resep Hekeng by : @CookingwithHel | Resep Masakan Ikan


Resep Hekeng

by : @CookingwithHel

Hai kali ini Hel buat hekeng ayam udang, ini bisa buat stok frozen food, tinggal goreng saat mau makan.


Bahan-bahan :

- ayam 200gr

- udang 250gr

- bawang putih 4 siung

- bawang merah 4 siung

- daun bawang 1 batang iris tipis

- wortel 100gr parut

- tepung sagu 4 sdm (boleh pakai tapioka)

- telur 1 butir

- minyak wijen 1 sdm

- merica ยพ sdt

- garam ยฝ sdt

- kaldu jamur 1 sdt

- gula 1 sdt

- kulit tahu kering secukupnya, rendam air bentar aja (asal basah aja). Foto kulit tahu bisa slide ya


Cara Membuat :

- chopper ayam, udang, bawang merah dan bawang putih hingga halus

- campur dengan semua bahan lainnya kecuali kulit tahu, aduk rata

- bungkus adonan dengan kulit tahu, besar kecil dan tebal tips nya gulungan kulit tahu sesuaikan selera ya

- kukus selama 30menit atau hingga matang

- bisa simpan di freezer masukan wadah tertutup, kalo mau dikonsumsi potong2 sesuai selera lalu goreng











from Masakan Rumah https://ift.tt/3rt5wwY
Resep Hekeng by : @CookingwithHel Resep Masakan Ikan

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: