Sambal terasi
Bahan yang digoreng :
1 cabe merah besar
10 cabe rawit ( campur ijo dan merah )
3 siung bawang merah
1 buah tomat
1 sdt terasi
1 sdt gula merah
1 buah jeruk limau peras airnya
garam sesuai selera ya
sedikit penyedap rasa.
Bahan tambahan :
teri goreng secukupnya
timun iris.
Cara Membuat :
ulek bahan yang digoreng beserta gula merah,beri perasan jeruk limau,garam dan sedikit penyedap aduk-aduk cicipi rasanya,sajikan bersama bahan tambahan yummy
from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/3vjhsCX
via IFTTT