-->
Senin, 23 Maret 2020

Aneka Jajanan Pasar



SOSIS SOLO
By : @ikaabelove

Bahan Isi : (tumis semua)
πŸ₯ 2 dada ayam cincang

Bumbu Tumis :
πŸ₯ 3 baput cincang
πŸ₯ 5 bamer iris
πŸ₯ ΒΌ sdt merica bubuk
πŸ₯ β…› sdt ketumbar bubuk
πŸ₯ Β½ sdt garam
πŸ₯ Β½ sdt gula pasir
πŸ₯ Β½ sdt kaldu jamur
πŸ₯ Air matang secukupnya

Bahan Kulit : (aduk semua,buat dadar di teflon)
πŸ₯ 200gr terigu
πŸ₯ 2 butir telor
πŸ₯ ΒΌ sdt garam
πŸ₯ ΒΌ sdt gula pasir
πŸ₯ Β± 500ml air matang

Cara Membuat :
πŸ‘©β€πŸ³ Masukkan isian ke lembaran kulit dadar, lalu lipat sisi kanan kirinya kemudian bagian atasnya setelah itu digulung rapi.
πŸ‘©β€πŸ³ Sematkan olesan air matang/putih telor di ujung kulit dadar agar menempel
πŸ‘©β€πŸ³ Goreng sosis solo dengan lipatan dibawah agar menempel dengan sempurna, goreng hingga berwarna kuning keemasan dgn api sedang
πŸ‘©β€πŸ³ Sajikan,siap disantap .




from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/3biSUQf
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: