Rabu, 09 September 2020
Ayam Kuluyuk
by : @starrytaa
Ayam Kuluyuk ini juga ga kalah enak. Meskipun pakai dada ayam fillet tapi tetap tender 😋
Bahan-bahan
Bahan Marinasi :
450 gr dada ayam fillet, potong sesuai selera
1 1/2 sdt garam
3/4 sdm kecap ikan
1 1/2 sdt gula
Bahan Saus :
7 sdm saus tomat
5 sdm saus sambal (optional)
3 siung bawang putih, cincang halus
1/2 bawang bombay, iris tipis memanjang
1/2 buah wortel, potong korek api
2 batang daun bawang, potong memanjang 2 cm
2 ruas jari jahe, memarkan
2 sdm minyak wijen
100-150 ml air
secukupnya Kaldu ayam bubuk dan kaldu jamur
Bahan Pelapis :
1 butir telur
10 sdm tepung maizena
4 sdm tepung terigu
3/4 sdt baking powder
3/4 sdt garam
Langkah :
1. Cuci bersih ayam. Marinasi ayam dengan garam, kecap ikan, dan gula. Aduk rata sambil ditekan-tekan. Lalu simpan di dalam kulkas agar ayam tetap segar.
2. Panaskan sedikit minyak di frying pan. Masukkan bawang putih, bawang bombay, jahe, wortel, dan daun bawang. Tumis hingga layu. Tambahkan seluruh sisa bahan saus. Aduk rata, cicipi dan koreksi rasanya. Masak hingga saus mendidih. Sisihkan.
3. Campurkan telur ke dalam ayam yang sudah dimarinasi. Aduk rata. Lalu masukkan ke dalam campuran bahan pelapis sisanya. Balur ayam sambil ditekan-tekan hingga tertutup tepung seluruhnya. Goreng ayam di minyak panas hingga kuning kecoklatan. Angkat dan sisihkan.
4. Terakhir, campurkan ayam dengan sausnya. Sajikan.
from Masakan Rumah https://ift.tt/3hbCXOh
Ayam Kuluyuk by : @starrytaa - Resep Masakan, Resep Kue Kering, Resep Kue Basah, Tips Sehat, berita Popular
Ayam Kuluyuk by : @starrytaa - Resep Masakan
Ayam Kuluyuk
by : @starrytaa
Ayam Kuluyuk ini juga ga kalah enak. Meskipun pakai dada ayam fillet tapi tetap tender 😋
Bahan-bahan
Bahan Marinasi :
450 gr dada ayam fillet, potong sesuai selera
1 1/2 sdt garam
3/4 sdm kecap ikan
1 1/2 sdt gula
Bahan Saus :
7 sdm saus tomat
5 sdm saus sambal (optional)
3 siung bawang putih, cincang halus
1/2 bawang bombay, iris tipis memanjang
1/2 buah wortel, potong korek api
2 batang daun bawang, potong memanjang 2 cm
2 ruas jari jahe, memarkan
2 sdm minyak wijen
100-150 ml air
secukupnya Kaldu ayam bubuk dan kaldu jamur
Bahan Pelapis :
1 butir telur
10 sdm tepung maizena
4 sdm tepung terigu
3/4 sdt baking powder
3/4 sdt garam
Langkah :
1. Cuci bersih ayam. Marinasi ayam dengan garam, kecap ikan, dan gula. Aduk rata sambil ditekan-tekan. Lalu simpan di dalam kulkas agar ayam tetap segar.
2. Panaskan sedikit minyak di frying pan. Masukkan bawang putih, bawang bombay, jahe, wortel, dan daun bawang. Tumis hingga layu. Tambahkan seluruh sisa bahan saus. Aduk rata, cicipi dan koreksi rasanya. Masak hingga saus mendidih. Sisihkan.
3. Campurkan telur ke dalam ayam yang sudah dimarinasi. Aduk rata. Lalu masukkan ke dalam campuran bahan pelapis sisanya. Balur ayam sambil ditekan-tekan hingga tertutup tepung seluruhnya. Goreng ayam di minyak panas hingga kuning kecoklatan. Angkat dan sisihkan.
4. Terakhir, campurkan ayam dengan sausnya. Sajikan.
from Masakan Rumah https://ift.tt/3hbCXOh
Ayam Kuluyuk by : @starrytaa - Resep Masakan, Resep Kue Kering, Resep Kue Basah, Tips Sehat, berita Popular
Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:
Tags :
Berita,
Resep Masakan,
Tips Sehat