-->
Senin, 19 Juli 2021

Aneka Jajanan Pasar


PAKCOY CAH TOFU

1 bungkus tofu udang
3 bonggol pakcoy segar
1/2 siung bawang bombay, iris
2 siung bawang putih, cincang
2 sdm saos tiram
1 sdm maizena, larutkan
secukupnya garam, lada bubuk, kaldu jamur & kecap manis
secukupnya air & minyak goreng

Cara membuat:
Rebus sebentar pakcoy dg sedikit garam, tiriskan dan tata di piring.
Potong” tofu lalu goreng sebentar sampai berkulit, sisihkan.
Panaskan minyak, tumis bawang putih sampai harum kemudian masukkan bawang bombay, tumis sampai layu.
Setelah itu beri air secukupnya, lalu saus tiram, kecap manis, garam, lada bubuk & kaldu jamur. Aduk rata kemudian masukkan larutan maizena, aduk lagi tes rasa yaa.
Masukkan tofu, aduk rata lalu siram diatas pakcoy. Jadi deh





from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/2UZoT5e
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: