-->
Kamis, 12 Agustus 2021

Aneka Jajanan Pasar


RUJAK ALA ASINAN

Bahan :
Nanas, mangga, bengkuang (Lebih sempurna tambahkan jambu air, dan buah2 lainnya sesuai selera)
Cabe keriting dan cabe rawit
2 bungkus Nutrisari rasa jeruk atau nanas, bisa diganti sirup ABC dan sejenisnya
Gula pasir dan garam secukupnya

Cara membuat :
Potong2 kecil semua buah lalu simpan di dalam mangkuk besar
Blender cabe keriting dan cabe rawit bersama 1/2 gelas air
Siram "jus cabe" tadi ke dalam buah yg telah dipotong
Tambahkan nutrisari, gula pasir, dan garam secukupnya
Aduk rata dan selesai
Enak dimakan dingin2, jadi sebaiknya simpan dulu sebentar dalam kulkas.





from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/3jWBNtE
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: