-->
Jumat, 01 Oktober 2021

EGGLESS POTATO DONUTS | Resep Masakan Ikan


EGGLESS POTATO DONUTS

Bahan:
250 gr terigu protein tinggi
150 gr kentang kukus, haluskan (aku pake potato starch 35 gram + air hangat hingga total 150 gram)
35 gr susu bubuk
50 gr gula pasir
1½ sdt ragi instant
50-70 ml air
40 gr butter
1/2 sdt garam

Cara:
Campurkan dalam satu wadah semua bahan kering, kecuali garam.
Masukkan kentang kukus atau larutan tepung kentang, aduk rata.
Masukkan air perlahan, hentikan bila sudah lembut. Uleni sampai kalis.
Masukkan butter dan garam, uleni sampai kalis elastis.
Tutup wadahnya dengan plastic wrap atau serbet basah, diamkan 30 menit sampai mengembang 2x lipat.
Bulat2kan, diamkan lagi hingga mengembang.
Panaskan minyak, goreng hingga matang dgn api sedang. Jangan dibolak balik, balikinnya cukup sekali aja supaya matang sempurna.
Angkat, tiriskan. Tunggu dingin toping sesuai selera





from Masakan Rumah https://ift.tt/2WB6InC
EGGLESS POTATO DONUTS Resep Masakan Ikan

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: