-->
Minggu, 25 April 2021

Aneka Jajanan Pasar


POKCOY SAUS TIRAM

Bahan:
Pokcoy secukupnya
Bakso iris bagi 2
Ayam fillet potong kecil
3 bh bawang putih haluskan
Saus tiram
Kaldu jamur
Garam
1 sdt maizena larutkan dengan air
Air secukupnya

Cara:
Tumis bawang putih sampai harum, masukkan ayam dan bakso masak sampai matang tambahkan saus tiram aduk rata ,beri air secukupnya
Air mendidih masukkan pokcoy tambahkan kaldu jamur,garam secukupnya aduk rata koreksi rasa.
Tuang larutan maizena aduk rata sampai kekentalan nya pas. Matikan api,sajikan.





from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/32N4lO0
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: