-->
Senin, 07 Juni 2021

Aneka Jajanan Pasar


Nagasari

Bahan A
900ml santan
1sdt garam
2 lembar daun pandan

Bahan B
800ml santan
500g tepung beras
450g - 500g gulpas
Campur aduk rata

Bahan C
150g tapioka (aci)
Pisang tanduk mateng 2 buah

Cara:
Masak bahan A sampai pinggirannya keluar gelembung, lalu masukkan bahan B, aduk terus merata sampai kentel pekat, matikan api, angkat. Masukkan aci sedikit2 sambil diaduk merata. Tata tipis diloyang yg udah dioles sedikit minyak, kasih pisang, kasih adonan lg, pisang lagi. Kukus -+ 15-20 menit. Kukusan uda dipanasin sblmnya, tutupnya kasih serbet.
Enaknya ga ribet harus buka2 daun dlu, cuma tinggal potong





from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/3uUzPx3
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: