Sanggara Talemme/ sanggara belanda
By @aantiwh
1 sisir pisang kepok yang sudah masak
4 butir telur,kocok lepas
Gula pasir secukupnya ( untuk taburan )
Minyak goreng
Cara membuat
Kupas dan goreng dengan api kecil hingga benar2 kecokelatan.
Setelah pisang matang. Belah bagian tengah dan beri 1 sdm gula pasir pada masing2 pisang.
Sediakan telur yang telah dikocok lepas dimangkuk. Celupkan pisang yang telah matang dan goreng kembali. Sebentar saja. Angkat dan sajikaaaaaan
from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/38kueaL
via IFTTT