Rabu, 10 Juni 2020
CILOK EKONOMIS
By : @mamanavsaka
Bahan :
100 gr Terigu
150 gr Kanji
3 Bawang Putih
1 Bawang merah
1/2 Kemiri Utuh
2 Batang Daun Bawang
Secukupnya Garam, Penyedap
1,5 gelas Air Mendidih/ secukupnya .
.
Cara Membuat :
1. Haluskan bawang dan kemiri campur bersama bumbu lain, irisan daun bawang dan terigu serta kanji, aduk rata
2. Didihkan air lalu tuang bertahap ke adonan, air secukupnya jangan lembek dan jangan terlalu diuleni
3. Bentuk bulat
4. Rebus cilok ke panci yang udah berisi air mendidih, masak hingga matang.
from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/2XRQW5B
via IFTTT
Aneka Jajanan Pasar
CILOK EKONOMIS
By : @mamanavsaka
Bahan :
100 gr Terigu
150 gr Kanji
3 Bawang Putih
1 Bawang merah
1/2 Kemiri Utuh
2 Batang Daun Bawang
Secukupnya Garam, Penyedap
1,5 gelas Air Mendidih/ secukupnya .
.
Cara Membuat :
1. Haluskan bawang dan kemiri campur bersama bumbu lain, irisan daun bawang dan terigu serta kanji, aduk rata
2. Didihkan air lalu tuang bertahap ke adonan, air secukupnya jangan lembek dan jangan terlalu diuleni
3. Bentuk bulat
4. Rebus cilok ke panci yang udah berisi air mendidih, masak hingga matang.
from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/2XRQW5B
via IFTTT
Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:
Tags :
Resep Masakan Indonesia