-->
Rabu, 23 Desember 2020

Aneka Jajanan Pasar


Chicken Breast with Butter Garlic 

by : @cynthiahali

Menu makan siang anak hari ini ๐Ÿน

Enak wangi, yuukk bunda bikin bahagia si kecil, selamat mencoba ya ๐Ÿ˜‹


Bahan-bahannya :

- 3 buah dada ayam, belah jd 6 bagian

- 2 sdm butter utk memanggang ayam

- 1 sdm butter utk menumis bawang putih

- 1 sdm bawang putih cacah

- 1 sdt garlic & herb ( me pakai oregano )


Cara Memasak :

1. Belah dua dada ayam, lalu beri merica n garam, marinate 15 menit

2. Panaskan wajan Teflon lalu masukan butter, lalu dada ayam, panggang hingga mateng, lalu angkat

3. Lelehkan 1 sdm butter lalu masukan bawang putih cacah, masak hingga harum lalu masukan garlic & herb aduk rata

4. Setelah itu masukan dada ayam, bolak balik lalu angkat

5. Chicken breast with butter garlic siap d santap






from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/37JqXCb
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: