-->
Selasa, 11 Mei 2021

Aneka Jajanan Pasar


Tumis Buncis Cumi Asin

Bahan :
1/4 buncis muda iris serong
4 bakso sapi iris
Cumi asin sesuai selera (siram dgn air panas agar lebih bersih)
Saos tiram
Merica
Kaldu jamur/garam
Gula pasir
Sedikit air

Bumbu iris :
1/2 baw.bombay
3 baw.merah
3 baw.putih
1 cabai merah besar
4 rawit merah

Caranya :
Tumis bumbu iris sampai harum
Masukkan potongan bakso dan cumi asin
Masak sebentar lalu masukkan irisan buncis lalu beri saos tiram, merica, kaldu jamur dan gula pasir
Beri air sedikit untuk meresapkan bumbu
Masak sampai buncis empuk dan koreksi rasa





from Resep Aneka Jajan Pasar https://ift.tt/3y7alQa
via IFTTT

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: