TIRAMISU
By: @maylee_kitchen
BAHAN:
3 butir kuning telur
120gr gula 250gr whipped cream ( saya pake yg dairy)
500gr keju mascarpone
Lady finger secukupnya
Syrup kopi:
10 gr kopi instan + 75ml air panas+ 50ml air gula
Cara:
1. Kocok Kuning telur+ gula pk whisk diatas air yg mendidih sampai rata. Tujuannya agar bakteri di kuning telur mati. Sisihkan dan tunggu sampai dingin.
2. Kocok whipped cream sampai ngembang.
3. Campurkan telur, whipped cream dan keju marcarpone..aduk sampai rata. Simpan dalam kulkas.
4. Celup lady finger ke dalam syrup kopi..dan tata di atas loyang ato mini cup untuk lapis paling dasar.
5. Selanjutnya masukkan campuran cream di lapis atasnya.Buat 3 lapis.
6. Taburkan coklat bubuk di atas cream.
7. Tata dengan strawberry.
from Masakan Rumah https://ift.tt/3q930Ok
TIRAMISU Resep Masakan Ikan