-->
Selasa, 30 November 2021

TUMIS PAKCOY TAHU | Resep Masakan Ikan


TUMIS PAKCOY TAHU

BAHAN
500gr Pakcoy
5 buah Tahu
1sdt saus tiram
4 bawang merah, iris
2 bawang putih, iris
Garam
Gula
Kaldu

Cara membuat
-Cuci bersih pakcoy, potong sesuai selera. Sisihkan.
-Potong tahu jadi 4 bagian. Goreng dengan api besar sampai berkulit. Angkat, sisihkan.
-Tumis bawang merah, bawang putih sampai harum, tambahkan sedikir air.
-Masukan saus tiram, garam, gula dan kaldu cek rasa.
-Masukan pakcoy dan tahu . Aduk sampai air surut. Angkat, tumis siap disajikan.





from Masakan Rumah https://ift.tt/3I7Os8d
TUMIS PAKCOY TAHU Resep Masakan Ikan

Baca Juga Resep Lainnya di Bawah Ini:

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

You Might Also Like: